Sebagian pesanan menggunakan edible photo.
Kue dihias dengan buttercream dan kertas foto yang terbuat dari gula dicetak menggunakan tinta warna khusus makanan.
January 2013
Dapat bbm dari seseorang yang nggak dikenal. Katanya dapat pin dari temannya yang pernah pesan kue ke saya. Dia mau pesan kue untuk 1 bulan kelahiran anaknya.
Pakai edible image sebagai hiasannya. Brownies kukus coklat ukuran 20×20 sebanyak 2 buah. Dihias buttercream dan cover atas pakai edible image foto bayinya.
Alhamdulillah yang pesan suka dan puas sama hasilnya